Decision Support System for Granting of Credit Using Website-Based Promethee Method (Case Study at BPR Abc Bank)

  • Eric Alfonsius Universitas Sam Ratulangi
  • Bonitalia Bonitalia STMIK Adhi Guna

Abstract

Penelitian ini membahas tentang membuat aplikasi Sistem Rekomendasi Kelayakan Pemberian Kredit Menggunakan Metode Promethee Pada Bank Perkreditan Rakyat ABC. Aplikasi ini dirancang untuk memudahkan pihak Bank Perkreditan Rakyat Nustria Mitra Abadi Palu menentukan rekomendasi calon debitur yang layak di berikan kredit usaha micro. Dalam aplikasi ini terdapat tiga proses utama yakni proses penentuan alternatif, penentuan kriteria, menghitung Leaving Flow dan Entering Flow dan menhitung nilai Net Flow / Perengkingan. Penelitian ini menggunakan waterfall sebagai metode pengembangan sistem. Secara singkat proses waterfall dimulai dari proses analisa kebutuhan, desain sistem, penulisan kode program (implementasi program), pengujian program. Adapun untuk metode pengujian program mengacu pada perhitungan manual metode promethee sebagai uji hasil rancangan yang dibuat oleh peneliti. Hasil penelitian ini dapat merekomendasikan calon debitur yang layak untuk diberikan kredit usaha micro. Hasil tersebut menunjukan bahwa sistem pendukung keputusan ini dapat merekomendasikan calon debitur dari rangking tertinggi sampai terendah dengan cepat, tepat dan akurat. Adapun metode pengujian sistem dalam penelitian ini menggunakan pengujian analisis komparatif dengan persamaan hasil perhitungan manual dan perhitungan sistem yaitu 100% tingkat keberhasilan dengan hasil yang sangat baik

References

J. Z. Hafizd, “Peran Bank Syariah Mandiri (BSM) Bagi Perekonomian Indonesia Di Masa Pandemi COVID-19,” Al-Mustashfa: Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah, vol. 5, no. 2, hlm. 138–148, 2020.

H. S. Disemadi dan K. Roisah, “Kebijakan Model Bisnis Bank Wakaf Mikro Sebagai Solusi Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat,” Law Reform, vol. 15, no. 2, hlm. 177–194, 2019.

M. Syafriansyah, “Analisis sistem dan Prosedur pemberian kredit pada koperasi simpan pinjam sentosa di Samarinda,” E-Journal Ilmu Administrasi Bisnis, vol. 3, no. 1, hlm. 83–93, 2015.

A. Lailiyah, “Urgensi analisa 5c pada pemberian kredit perbankan untuk meminimalisir resiko,” Yuridika, vol. 29, no. 2, hlm. 217–232, 2014.

E. Alfonsius dan Z. Arifin, “SISTEMPENENTUAN CALON PENERIMA BEASISWA BIDIKMISI MENGGUNAKAN FUZZY MULTI CRITERIA DECISION MAKING,” dalam SISITI: Seminar Ilmiah Sistem Informasi dan Teknologi Informasi, 2017.

S. F. Ramadhani, E. Alfonsius, dan M. Y. Jumain, “Sistem Informasi Seleksi Calon Ketua Himpunan Menggunakan Metode SAW Pada Himpunan Sistem Informasi STMIK Adhi Guna,” E-JURNAL JUSITI: Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi Informasi, vol. 9, no. 2, hlm. 129–137, 2020.

S. R. Ningsih dan A. P. Windarto, “Penerapan Metode Promethee II Pada Dosen Penerima Hibah P2M Internal,” InfoTekJar: Jurnal Nasional Informatika dan Teknologi Jaringan, vol. 3, no. 1, hlm. 20–25, 2018.

N. Sagala, J. Junita, dan C. Hayat, “Sistem Pendukung Keputusan Pembelian Sepeda Motor Menggunakan Metode Promethee,” Komputika: Jurnal Sistem Komputer, vol. 9, no. 2, hlm. 123–129, 2020.

E. Alfonsius dan M. Rifai, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BARANG BERBASIS VENDOR MANAGED INVENTORY (VMI),” PROSIDING SEMANTIK, vol. 1, no. 2, hlm. 253, 2015.

M. Rifai, E. Alfonsius, dan L. Sanjaya, “PEMODELAN SISTEM INFORMASI ALUMNI STMIK ADHI GUNA BERBASIS WEBSITE,” SEMNASTEKNOMEDIA ONLINE, vol. 5, no. 1, hlm. 1–2, 2017.

S. W. C. Ngangi, C. A. J. Soewoeh, E. Alfonsius, D. Lapihu, dan I. G. N. A. Putra, “Sistem Informasi Penjualan Sparepart Motor Berbasis Website (Studi Kasus Pada Bengkel Motorindo),” Journal of Information Technology, Software Engineering and Computer Science (ITSECS), vol. 1, no. 2, hlm. 75–83, 2023.

E. Alfonsius, S. W. C. Ngangi, dan C. F. Lagimpu, “Sistem Informasi Layanan Surat Bebas Pustaka Pada Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Provinsi Sulawesi Tengah Berbasis Website,” Journal of Information Technology, Software Engineering and Computer Science (ITSECS), vol. 1, no. 2, hlm. 66–74, 2023.

E. Alfonsius, Sukardi, dan I. M. N. V. Astawa, “Sistem Informasi Pelaporan Pekerjaan Proyek Berbasis SDLC Modelling (Studi Kasus: PT Vertikal Tiara Manunggal),” Journal of Artificial Intelligence And Technology Information (JAITI), vol. 1, no. 2, hlm. 50–58, Jun 2023.

R. Nurhidayat, N. Agustina, dan E. Sutinah, “Penggunaan Metode Sdlc Waterfall Dalam Pembuatan Program Pengajuan Kartu Kredit,” JISAMAR (Journal of Information System, Applied, Management, Accounting and Research), vol. 4, no. 4, hlm. 199–206, 2020.

S. Sukardi, E. Alfonsius, dan A. Y. Safitri, “Sistem Informasi E-Menu Pada Café Raego Berbasis Web Mobile,” E-JURNAL JUSITI: Jurnal Sistem Informasi dan Teknologi Informasi, vol. 9, no. 1, hlm. 9–17, 2020.

W. W. Kalengkongan dan E. Alfonsius, “Goods Sales Information System Using Website-Based Agile Development Methods (Case Study At XYZ Store),” Jurnal Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi, vol. 3, no. 1, hlm. 43–52, 2023.

E. Ketaren, E. Alfonsius, dan R. Risandi, “Website-Based School Exam Information System (Case Study: SMA Negeri 1 Torue),” Journal of Artificial Intelligence And Technology Information (JAITI), vol. 1, no. 2, hlm. 71–81, Jun 2023.

Published
2023-07-01
How to Cite
Alfonsius, E., & Bonitalia , B. (2023). Decision Support System for Granting of Credit Using Website-Based Promethee Method (Case Study at BPR Abc Bank) . CHAIN: Journal of Computer Technology, Computer Engineering, and Informatics, 1(3), 123-136. https://doi.org/10.58602/chain.v1i3.49